Menyelesaikan Sistem Persamaan Linear dengan Metode Gaus-Jordan

Menyelesaikan Sistem Persamaan Linear dengan Metode Gaus-Jordan

SOAL 1
Diketahui sistem persamaan linear {3x+y=65x+2y=11 .
Jika penyelesaiannya menggunakan metode Gauss-Jordan dan langkah pertama adalah mengubah baris pertama dengan rumus R13, maka hasilnya adalah ….

SOAL 2
Diketahui sistem persamaan linear {3x2y=125x4y=2 .
Jika penyelesaiannya menggunakan metode Gauss-Jordan dan langkah pertama mengubah baris pertama dengan rumus R13, kemudian langkah kedua mengubah baris kedua dengan rumus -5R1 + R2, maka hasilnya adalah ….

SOAL 3
Diketahui sistem persamaan linear dua variabel:{3x+y=12xy=4 .
Bentuk penyelesaian akhir dengan metode Gauss-Jordan adalah ….

SOAL 4
Diketahui sistem persamaan linear dua variabel {3x+4y=0x2y=10 .
Bentuk penyelesaian akhir dengan metode Gauss-Jordan adalah ….

SOAL 5
Diketahui sistem persamaan linear dua variabel:{13x14y=112x+y=5 .
Jika penyelesaiannya menggunakan metode Gauss-Jordan dan pada langkah pertama dalam mengubah baris pertama diperoleh bentuk (134121 |35  ) , maka rumus yang tepat dalam mengubah baris pertama tersebut adalah ….

SOAL 6
Diketahui sistem persamaan linear dua variabel:2x+1y=1 dan 1x2y=8. Jika digunakan metode Gauss-Jordan dan pada langkah tertentu diperoleh bentuk seperti berikut: (112052 |12152  ), maka tahapan yang telah dilakukan adalah ….

SOAL 7
Diketahui sistem persamaan linear tiga variabel: {3x+y=32x+z=4x+3y2z=2 .
Penyelesaian dengan menggunakan metode Gauss-Jordan adalah sebagai berikut:
  1. Bagilah semua elemen pada baris pertama dengan a11.
  2. Buatlah elemen a21 bernilai nol, yaitu dengan menerapkan rumus berikut: (a21a11)R1+R2
  3. Buatlah elemen a31 bernilai nol, yaitu dengan menerapkan rumus berikut: (a31a11)R1+R3.
Hasil dari proses tersebut adalah ….

SOAL 8
Diketahui sistem persamaan linear tiga variabel: {3a+bc=14a2b+c=05a+3b3c=1 .
Penyelesaian dengan menggunakan metode Gauss-Jordan adalah sebagai berikut:
  1. Bagilah semua elemen pada baris pertama dengan a11.
  2. Buatlah elemen a21 bernilai nol, yaitu dengan menerapkan rumus berikut: (a21a11)R1+R2
  3. Buatlah elemen a31 bernilai nol, yaitu dengan menerapkan rumus berikut: (a31a11)R1+R3.
Hasil dari proses tersebut adalah ….

SOAL 9
Diketahui sistem pertidaksamaan linear tiga variabel: {xy2z4=1x323y+z2=1x2+y4z3=43.
Jika penyelesaian menggunakan metode Gauss-Jordan dan diperoleh bentuk (11214012712001124 |143116  ), maka rumus yang bersesuaian dari bentuk tersebut adalah ….

SOAL 10
Diketahui sistem persamaan linear tiga varabel: {3x+y=32x+z=4x+3y2z=2 
Penyelesaian akhir dengan metode Gauss-Jordan adalah ….
Share: